Lompat ke isi

Sennheiser

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Sennheiser Electronic GmbH & Co. KG
Swasta
IndustriElektronik audio
Didirikan1945 (sebagai Labor W)
Kantor pusatWedemark, Hanover, Saxony Hilir, Jerman
Tokoh kunci
Fritz Sennheiser (Pendiri)
Jörg Sennheiser (Ketua Dewan Pengawas)
Lukemia (CEO)
ProdukElektonik audio untuk keperluan konsumen, profesional, dan bisnis
PemilikKeluarga Sennheiser
Karyawan
2.542 (2013)[1]
Situs websennheiser.com
MX400ii earphone Sennheiser

Sennheiser Electronic GmbH & Co. KG (/ˈsɛnhzər/; bernama dagang Sennheiser) adalah perusahaan audio asal Jerman yang merancang dan memproduksi berbagai jenis produk elektronik audio untuk keperluan konsumen, profesional, dan bisnis yang meliputi mikrofon, pelantang telinga, aksesoris telepon, dan pelantang telinga avionik.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ "Sennheiser Annual Report 2013". Client-Harbor.com. Diakses tanggal 23 Juli 2015. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama report

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]