Neue Pinakothek
Tampilan
Neue Pinakothek (Jerman: [ˈnɔʏ.ə pinakoˈteːk], Pinakothek Baru) adalah sebuah museum seni rupa di Munich, Jerman. Fokusnya adalah seni rupa Eropa dari abad ke-18 dan ke-19 dan merupakan salah satu museum seni rupa paling berpengaruh dari abad kesembilan belas di dunia. Bersama dengan Alte Pinakothek dan Pinakothek der Moderne, museum tersebut adalah bagian dari "Kunstareal" ("kawasan seni") di Munich.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]Wikimedia Commons memiliki media mengenai Neue Pinakothek.
- Official website (in English) (depending on your needs, former version, archived March 29, 2016, may be more useful)
- website (in German)
- Article about the Neue Pinakothek
- Lionel Gossman. “Making of a Romantic Icon: The Religious Context of Friedrich Overbeck’s ‘Italia und Germania.’” American Philosophical Society, 2007. ISBN 0-87169-975-3. [1]