Lompat ke isi

Frank Stenton

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Frank Merry Stenton
Lahir(1880-05-17)17 Mei 1880
Manchester, Inggris
Meninggal15 September 1967(1967-09-15) (umur 87)
KebangsaanInggris
PekerjaanSejarawan
Suami/istriDoris Mary Stenton

Sir Frank Merry Stenton (17 Mei 1880 – 15 September 1967) adalah seorang sejarawan Inggris Anglo-Saxon abad ke-20, dan presiden Royal Historical Society (1937–1945).[1] Ia dididik di Keble College, Oxford, dan terpilih menjadi Honorary Fellow pada 1947.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Institute of Historical Research, Summary Diarsipkan 2012-03-22 di Wayback Machine.; Royal Historical Society, 'About Us' Diarsipkan 2010-02-09 di Wayback Machine.. Retrieved 19 February 2010.
  2. ^ Drennan, Basil St G., ed. (1970). The Keble College Centenary Register 1870–1970. Keble College, Oxford. hlm. 3. ISBN 978-0-85033-048-9. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Jabatan akademik
Didahului oleh:
F.M. Powicke
Presiden Royal Historical Society
1937–1945
Diteruskan oleh:
Robert William Seton-Watson