Alypius dari Tagaste

Pemuka Agama, Tokoh Gereja Katolik

Santo Alypius dari Thagaste adalah uskup takhta Tagaste (sekarang Aljazair) pada 394. Ia juga dikenal karena membangun monsteri pertama di Afrika. Ia adalah teman masa hidup Santo Agustinus dari Hippo dan bergabung dengannya dalam pertobatannya (pada 386; Pengakuan Iman 8.12.28) dan hidup dalam Kekristenan. Sebagian besar informasi yang diketahui tentangnya berasal dari autobiografi Agustinus Pengakuan Iman.

Santo Alypius dari Thagaste
"Pertobatan Santo Agustinus" (Gozzoli)
Figur di sebelah kanan diyakini adalah Alypius.[1]
LahirAbad ke-4
MeninggalAbad ke-5
Dihormati diGereja Katolik Roma
Kanonisasi1584 oleh Paus Gregorius XIII
Pesta15 Agustus

Referensi

sunting

Bacaan tambahan

sunting
  • Rotelle O.S.A., John. Book of Augustinian Saints (Augustinian Press, Villanova University, 2000)

Pranala luar

sunting